ILMU MANTIQ

SILABUS
ILMU MANTIQ
H. Nur Cholis Suhaimi, MA

Jurusan Pendidikan Agama Islam
Fakultas Tarbiyah
STAI LAA  RAIBA
2010


1. Identitas Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah                  : Ilmu Mantiq
Bobot                                       : 2 SKS
Smester/Jenjang                     : VII / S.1
Kelompok Mata Kuliah           : MKPS (Program Studi)
Jurusan/Fakultas                     : Pendidikan Agama Islam/Tarbiyah
Status Mata Kuliah                  : Mandiri
Dosen/Kode Dosen                  : H. Nur Cholis Suhaimi, MA/


2. Tujuan
Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan ilmu mantiq dan kegunaannya, serta berpikir logis sehingga dapat mengaplikasikannya dalam merumuskan buah pikir yang menunjang terhadap penyusunan konsep-konsep dalam rangka pengembangan profesionalitas mahasiswa.

3. Deskripsi
Mata Kuliah ini merupakan mata kuliah dasar keahlian program studi. Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan ilmu mantiq dan kegunaannya, serta berpikir logis sehingga dapat mengaplikasikannya dalam merumuskan buah pikir yang menunjang terhadap penyusunan konsep-konsep dalam rangka pengembangan profesionalitas mahasiswa. Dalam perkuliahan ini dibahas :
Pengertian, sejarah, kebutuhan dan manfaat ilmu mantiq, al-Ilmu, Tashawwur, tashdiq, Dilalah, Mabahits ilmi mantiq, Mafhum mashadaq, Taqabul al-fadh, Aqsam Kully, Ta'rif,Mabhats qadhaya, Tanaqudh, al-Aksu al-Mustawi, Istidlal, Istidlal Qiyasi, Anwa al-Qiyas, Asykal Qiyas, Dhurub al-Qiyas .Pelaksanaan kuliah menggunakan pendekatan ekspositori dalam bentuk ceramah dan tanya-jawab dan pendekatan inkuiri yaitu penyelesaian tugas dan penyajian makalah, diskusi dan pemecahan masalah. Tahap penguasaan mahasiswa selain evaluasi melalui UTS dan UAS juga evaluasi terhadaptugas, penyajian dan diskusi.
Dalam perkuliahan ini dibahas : Pengertian, sejarah, kebutuhan dan manfaat ilmu mantiq, al-Ilmu, Tashawwur, tashdiq, Dilalah, Mabahits ilmi mantiq, Mafhum mashadaq, Taqabul al-fadh, Aqsam Kully, Ta'rif, Mabhats qadhaya, Tanaqudh, al-Aksu al-Mustawi, Istidlal, Istidlal Qiyasi, Anwa al-Qiyas, Asykal Qiyas, Dhurub al-Qiyas

4. Pendekatan Pembelajaran
Ekspositori dan inkuiri
* Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi dan pemecahan masalah
* Tugas : Makalah, Penyajian dan diskusi
* Media : OHP

5. Evaluasi
* Kehadiran
* Makalah
* Penyajian dan diskusi
* UTS
* UAS





6. Rincian Materi perkuliahan tiap pertemuan
Pertemuan ke 1
1.تعريف علم المنطق
2. تاريخ علم المنطق و تطوره
3.  الحاجة الى علم المنطق
4.فوائد علم المنطق
Pertemuan ke 2
1. العلم و أنواعه
2.التصور و التصديق  
3. أقسام التصور و التصديق
Pertemuan ke 3
1. الدلالة و أنواعه
2.أقسام الدلالة اللفظية الوضعية
Pertemuan ke 4
1. مباحث علم المنطق
2.مبحث الألفاظ
3.أقسام المفرد و المركب
4. الكلى و الجزئي
5.المحصل و المعدول و العدمي   
Pertemuan ke 5
1.المفهوم و الماصدق
2.تقابل الألفاظ
3.   النسبة بين الكليين

Pertemuan ke 6
1.أقسام الكلى
2.أقسام الكلى الذاتى و العرضى
3.أقسام الجنس و النوع و الفصل

Pertemuan ke 7
1. التعريف
2.أقسام التعريف
3.شروط التعريف
Pertemuan ke 8
UTS
Pertemuan ke 9
1.مبحث القضايا
2.أجزاء القضية الحملية
3.أقسام القضية الحملية
4.  السور
Pertemuan ke 10
1. القضية الشرطية
2.أجزاء القضية الشرطية
3.أقسام القضية الشرطية
4.أنواع السور الشرطية المتصلة
5.أنواع السور الشرطية المنفصلة


Pertemuan ke 11
1.التناقض
2.شروط التناقض
3.العكس المستوي
4.القضايا الحملية و عكسها
Pertemuan ke 12
1.الإستدلال و أقسامه
2.الإستدلال القياسى
3.أجزاء القياس
Pertemuan ke 13
1. أنواع القياس
2. أنواع القياس الإقتراني
3.    أشكال القياس
Pertemuan ke 14
1.  ضروب القياس
2.الشكل الأول و شروط إنتاجه
3.    الشكل الثانى و شروط إنتاجه
Pertemuan ke 15
1.الشكل الثالث و شروط إنتاجه
2.الشكل الرابع و شروط إنتاجه
Pertemuan ke 16
UAS


7. Daftar Buku
Buku Utama:
Ibrahiemi, Muhamad Nur (tanpa tahun), Ilmu Mantiq, Surabaya, Maktabah Sa'ad ibn Nashir Nabhan, Baihaqi A.K, (1998) Ilmu Mantiq, Teknik Dasar Berpikir Logik, Dar Ulum Press, Al-Muzhaffar,
Muhamad Ridha ( 2004) , Al-Mantiq, Baerut.

Referensi / Pengayaan:
Al-Maidani, Abdurahman Hasan (1988), Dhawabith al-Ma'rifah, Bairut, Dar al-Qalam
Zakaria, A (1999 ) Ilmu Mantiq, Garut. Ibnu Zaki




















Mantiq :S-1, 2 SKS, Semester 7
Mata Kuliah ini merupakan mata kuliah dasar keahlian program studi. Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan ilmu mantiq dan kegunaannya, serta berpikir logis sehingga dapat mengaplikasikannya dalam merumuskan buah pikir yang menunjang terhadap penyusunan konsepkonsep dalam rangka pengembangan profesionalitas mahasiswa. Dalam perkuliahan ini dibahas : Pengertian, sejarah, kebutuhan dan manfaat ilmu mantiq, al-Ilmu, Tashawwur, tashdiq, Dilalah, Mabahits ilmi mantiq, Mafhum mashadaq, Taqabul al-fadh, Aqsam Kully, Ta'rif, Mabhats qadhaya, Tanaqudh, al-Aksu al-Mustawi, Istidlal, Istidlal Qiyasi, Anwa al-Qiyas, Asykal Qiyas, Dhurub al-Qiyas.
Pelaksanaan kuliah menggunakan pendekatan ekspositori dalam bentuk ceramah dan tanya-jawab dan pendekatan inkuiri yaitu penyelesaian tugas dan penyajian makalah, diskusi dan pemecahan masalah. Tahap penguasaan mahasiswa selain evaluasi melalui UTS dan UAS juga evaluasi terhadap tugas, penyajian dan diskusi.
Buku sumber utama : Ibrahiemi, Muhamad Nur (tanpa tahun), Ilmu Mantiq, Surabaya, Maktabah Sa'ad ibn Nashir Nabhan; Baihaqi A.K, (1998) Ilmu Mantiq, Teknik Dasar Berpikir Logik, Dar Ulum Press, Al-Muzhaffar; Muhamad Ridha ( 2004) , Al-Mantiq, Baerut.
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

0 komentar:

 
© 2009 - Nur Cholis Suhaimi | Designed by Kent

Home | Kembali ke Atas